Aku rasa aku memang penyuka rasa yang satu,
Seperti minuman favorit nutrisari jeruk peras yang selalu menjadi andalan walau beragam rasa nutrisari datang menghampiri.
Seperti saus Bolognese yang selalu menjadi pendamping pilihan utama beragam serial pasta yang aku nikmati. Pernah mencoba rasa tuna, namun sudah terlanjur jatuh cinta dengannya sehingga kembali lagi pada rasa yang sama.
Begitu juga baju dan sepatu. Begitu aku menyukainya, dimataku hanya ada baju atau sepatu yang itu itu saja untuk kupakai.
Apalagi kamu,
Komentar
Posting Komentar